Video Pengendara Motor Ribut sama Polisi, Masuk Jalur Busway Enggak Terima Ditilang dan Tanya Surat Tugas

Ahmad Ridho - Selasa, 21 November 2017 | 18:28 WIB
@video.medsos
Seorang pengendara motor tidak terima ditilang polisi karena masuk jalur Busway.

MOTOR Plus-online.com - Tertiblah saat naik motor dan patuhi rambu lalu lintas.

Polisi akan menilang pengendara motor atau mobil yang nekat masuk ke jalur busway.

Jalur busway memang hanya untuk bus TransJakarta, kendaraan lain dilarang melintas.

Tapi ada kejadian unik saat seorang pengendara motor yang terlibat cekcok dengan salah seorang polisi.

(BACA JUGA: Waduh! Video Emak-emak Kreatif, Mandiin dan Keramasin Anaknya di Bagasi Motor Matik)

Pengendara motor yang masuk jalur Busway diberhentikan polisi untuk ditilang.

Bukannya mengakui kesalahan, pengendara motor itu malah marah dan meminta polisi menunjukan surat tugas.

Karuan saja polisi menjadi kesal dan menunjukan surat tugas dan akhirnya pengendara motor itu diam.

(BACA JUGA: Mengejutkan! Valentino Rossi Malah Curhat Ditanya Soal Isu Pensiun dari MotoGP)

Selain masuk jalur Busway, pajak kendaraan pengendara motor itu sudah habis.

Video adu mulut pengendara motor dengan polisi ini diunggah akun Instagram @video.medsos.

Simak videonya, dan bagaimana komentar kamu usai melihat kejadian tersebut.

 

Salah tapi gak mau ditilang ???????? tag siapa saja ????✔ . Yuk follow @video.medsos . . . #videomedsos

A post shared by DAGELAN - HIBURAN ???? (@video.medsos) on

Penulis : Ahmad Ridho
Editor : Ahmad Ridho




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular