Video Tips Pasang Jalu Paddock di Motor Sport, Cuma Modal Kunci L

Fadhliansyah - Rabu, 19 September 2018 | 22:15 WIB
YouTube.com/Motor Plus
Pasang jalu paddock di motor sport

MOTOR Plus-online.com - Buat pemilik motor sport fairing biasanya akan kesulitan ketika ingin mencuci motor atau mengutak-atik motor di rumah.

Soalnya motor sport fairing tidak dilengkapi dengan standar tengah atau standar dua, jadi posisi motor hanya bertumpu pada standar samping saja.

Nah, biasanya cara mensiasatinya adalah dengan menggunakan standar paddock.

Standar paddock ada dua jenis, yang bertumpu langsung pada swing arm atau menggunakan jalu paddock.

(BACA JUGA:Makin Ketat, Mulai 1 Oktober Pemilik Motor Harus Cantumkan Nomor Telpon dan Alamat Email di BPKB)

Untuk memasang jalu paddock pun mudah, cukup modal kunci L saja.

Harga jalu paddock sendiri bervariasi, mulai dari Rp 40 ribuan sampai ratusan ribu.

Mau tahu bagaimana cara pasang jalu paddock di motor sport?

Lihat nih videonya!

Source : YouTube.com/Motor Plus
Penulis : Fadhliansyah
Editor : Fadhliansyah




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular

Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.