Jangan Salah.. Ini Lho Arti Torsi dan Tenaga di Mesin, Fungsinya Apa?

Mohammad Nurul Hidayah - Sabtu, 7 April 2018 | 16:15 WIB
Rizky / Otomotifnet.com
Ilustrasi motor dengan performa mesin sangar

MOTOR Plus-online.com - Di Indonesia banyak orang yang terfokus pada tenaga dalam menilai performa kendaraan

Enggak salah sih, karena ini memang hal yang paling gampang dicerna oleh orang kebanyakan. 

Sebenarnya ada juga unsur lain dalam menilai performa kendaraan, yakni torsinya. 

(BACA JUGA: Mantaf Jiwa! Minggu Ini Presiden Jokowi Jajal Motor Chopper, Lokasinya Dekat dari Jakarta)

Torsi adalah tenaga untuk menggerakkan, menarik atau menjalankan sesuatu. 

Oleh karena itu, secara sederhana torsi bisa dikatakan sebagai kemampuan mesin untuk menggerakkan kendaraan dari keadaan diam.

Sementara itu, tenaga (dalam hal ini daya kuda) adalah daya yang berkelanjutan selama jangka waktu tertentu

Oleh karena itu, tenaga identik dikaitkan dengan kecepatan.

(BACA JUGA: Geger! Detik-detik Pemuda Selamat Usai 15 Kali Ditembak Begal Motor di Bandar Lampung)

Daya kuda merupakan satuan untuk mengukur daya keluaran pada mesin yang bekerja dengan faktor waktu.

Nah, untuk lebih jelasnya, bisa simak video Engineering Explained berikut ini sob. 





KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular