Jarang yang Tahu, Ini Arti Kode KLX dari Motor Kawasaki

Mohammad Nurul Hidayah - Selasa, 6 Februari 2018 | 14:58 WIB
news.webike.net
KLX adalah kode global dari Kawasaki

MOTOR Plus-online.com - Bikers pasti sudah enggak asing dengan Kawasaki KLX series.

Motor ini banyak penggunanya di Indonesia terutama Kawasaki KLX 150.

Meski begitu, belum tentu semua orang tahu arti dari kode KLX dari motor Kawasaki ini.

Diambil dari berbagai sumber, KLX adalah kode global yang diberikan Kawasaki untuk motor trail yang dibuatnya.

(BACA JUGA : Belum Puas Dengan Aturan yang Ada, Peraturan Fairing dan Winglet di MotoGP Akan Diubah)

Kawasaki Motor Indonesia
KLX150BF SE Extreme
Namun bukan sembarangan motor trail yang bisa menerima kode KLX.

Jika diartikan, KLX adalah singkatan dari Kawasaki Light Cross.

Yup, orang bule sana terbiasa menyebut 'X' itu sebagai tanda cross, jadi jangan heran kalau cross itu disingkat dengan tanda 'X'.

Seperti makna dari singkatannya, KLX ini hanya untuk motor cross ringan bikinan Kawasaki.





KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular