Ganti Merek Air Radiator Boleh Aja Asal Lakukan Hal Ini

Mohammad Nurul Hidayah - Sabtu, 13 Januari 2018 | 13:53 WIB
MOTOR Plus|Ryan
Ilustrasi mengisi air radiator

MOTOR Plus-online.com - Pendingin radiator untuk saat ini memang sangat dibutuhkan.

Kemacetan yang terus menerus dan cuaca panas semakin membuat mesin tersiksa karena panas.

Radiator merupakan pendingin yang pas dan mampu menghalau panas mesin berlebih pada motor.

Sistem pendingin ini menggunakan media cairan untuk transfer panasnya.

Seiring pemakaian, kemampuan cairan akan berkurang dan harus dilakukan penggantian.

Untuk penggunaan normal, penggantian air radiator dilakukan penggantian tiap menyentuh jarak 20 ribu kilometer.

(BACA JUGA : Wuih! Catatan Rekor Top Speed MotoGP Selama 19 Tahun, Ini Dia Musim Balap Tercepat)

Banyak macam merk air radiator dipasaran dengan kelebihannya masing-masing.

Tapi bagaimana bila kita ingin mengganti merek air radiator, diperbolehkan kah?

"Sebenarnya sah-sah saja ganti merek air radiator, tapi harus lihat spesifikasinya serta cara menggantinya juga harus benar," ucap Baim mekanik dari RI Matic Shop.





KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular