Gokil Gila! Honda C100 Dimasukin Mesin Honda CBR 150 Tidur

Arseen - Rabu, 10 Januari 2018 | 19:27 WIB
Instagram @dahrizal
Mesin Honda CBR 150

MOTOR Plus-online.com - Kebayang enggak kalo mesin tua digabung dengan dengan mesin baru bakalan seperti apa jadinya?

Seperti dilansir pemilik akun Instagram @dahrizal.id

Dalam foto tersebut terlihat bagian belakangnya atau girboksnya menggunakan Honda bebek C100.

Atau dikenal Honda Astrea Grand yang performanya dikenal 'santun' karena mengedepankan efisiensi.

Dan untuk bloknya berikut headnya diambil dari motor masih satu pabrikan yaitu milik Honda CBR 150 cc.

(BACA JUGA: Motor Naked 250 Cc Terbaru dari Yamaha, Pengganti Scorpio?)

Penggabungannya tampak dilakukan dengan tambahan adaptor antara girboks lawas dengan blok mesin baru berikut kepala silinder CBR150.

Tak pelak, gabungan keduanya bikin mesin CBR150 jadi ikut tidur kayak mesin bebek.

Kebayang enggak sih apa jadinya jika penggabungan mesin jadul dan anyar ini berhasil.

Oya, belum-belum sudah menuai komen sebagai berikut:

renaldofany mesin jahat ☠

wahyuejayafortuna09  Horor lek

jainulonyet23  Iki jos lurr... @rizalcseries

ddickae  Gilakkk

little_boss28  mesin jahit,

yot_yot25  Eeeeeddan

rizkiahmadahlan   Widih

rizalchiken_Overdosis    ekwk

roshifl   Waduh

 

????????

A post shared by ???? all new pcx 150???????????????? (@dahrizal.id) on

Penulis : Arseen
Editor : Arseen




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular

Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.