Johann Zarco Ingin Juara Dengan Tim Pabrikan, Wah kode Keras Nih..

Arseen - Kamis, 9 November 2017 | 08:52 WIB
https://twitter.com/Tech3Racing
Johann Zarco

MOTOR Plus-online.com - Tahun ini merupakan tahun pertamanya Johan Zarco di kelas MotoGP.

Rookie MotoGP ini, tak ingin terburu-buru dalam meraih gelar tertinggi di balap premier.

Dengan perolehan poin 154 dengan posisi ke-6, ia tergolong pembalap pemula yang moncer.

"Menjadi juara merupakan tujuanku. Aku ingin meraihnya. Tapi tak mau terburu-buru," ungkap Johann Zarco.

Dilansir dari situs GPone.com, Zarco berharap dapat memenangi gelar juara MotoGP di tahun 2019.

(BACA JUGA : Anjay! Itu Uler Anaconda Apa Ban Dalem Sih?! Bikin Ngakak Aja Pagi-pagi..)

Untuk meraih impiannya tersebut Zarco berharap pada support kendaraan.

"Yaaa. tentu saja motor yang digunakan dari pabrikan," ungkapnya.

Saat ini pembalap asal Perancis ini bernaung di tim satelit, Yamaha Tech 3.

Tentu saja fasilitas yang didapatnya seperti sokongan dana, motor yang digunakan berbeda dengan Yamaha M1 yang digunakan Valentino Rossi dan Maverick VInales.

Penulis : Arseen
Editor : Arseen




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular

Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.