Begini Perawatan Kaca Helm Setelah Hujan, Jangan Ngasal Karena Bisa Lecet!

Arseen - Minggu, 5 November 2017 | 07:03 WIB
Dok.M+
Enggak Baik Bersihin Kaca Helm Ngasal

MOTOR Plus-online.com - Kaca helm memiliki peranan yang sangat penting terutam saat hujan, kaca helm akan melindungi wajah pengendara dari air hujan.

Sehingga pengendara tetap dapat melihat kondisi jalan dengan lebih jelas.

Karena peranan yang penting itu, kaca helm tidak boleh sampai lecet atau baret-baret.

(BACA JUGA: Gadis Cantik Kasih Ongkos 10 Kali Lipat ke Ojol, Terhnyata Eh Ternyata..)

Kaca helm yang lecet akan mengaburkan pandangan pengendara saat hujan.

Oleh karena itu, sehabis terkena air hujan, kaca helm perlu dibersihkan.

Caranya cukup mudah kok sob, namun tidak boleh asal-asalan.

Jika asal-asalan, kaca helm akan lecet dan mengganggu pandangan saat digunakan waktu hujan.

Pertama siram kaca helm menggunakan air.

Setelah itu, gunakan sedikit sabun cair untuk membersihkan kaca helm.

(BACA JUGA: Jangan Lupa Cek Indikator di CVT Sehabis Lewat Genangan Air)

Penulis : Arseen
Editor : Arseen




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular

Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.